Selamat untuk Guru Hebat Diajang Apresiasi GTK Tingkat Provinsi Bali

Partisipasi dalam Lomba Apresiasi GTK tingkat Provinsi Bali ini jauh lebih berharga daripada sekadar hasil akhir. Kehadiran guru adalah pengakuan bahwa kualitas pendidikan adalah tanggung jawab bersama, yang diemban dengan penuh semangat dan integritas.​Jadikan momen ini sebagai motivasi untuk terus belajar, terus berkarya, dan terus berbagi. Semangat transformasi yang dikobarkan akan menjadi warisan inspiratif bagi … Baca Selengkapnya

Wujudkan Profesionalisme Guru, Raih Hak dengan Tepat!

E-BookPanduan ini disusun untuk membantu Bapak/Ibu Guru memahami mekanisme, syarat, dan prosedur pengajuan TPG secara lebih jelas dan sistematis, sehingga proses dapat berjalan lancar, efektif, dan sesuai ketentuan yang berlaku. Melalui panduan digital ini diharapkan:πŸ“Œ Guru lebih mudah memahami alur administrasi tanpa kebingungan.πŸ“Œ Kesalahan umum dapat diminimalkan sejak awal.πŸ“Œ Hak-hak guru terkait tunjangan profesi dapat … Baca Selengkapnya

Salah Satu Siswa Dari Kabupaten Klungkung Lolos di Tingkat Nasional

Selamat kepada siswa dari SDN 1 Semarapura Tengah atas nama I KOMANG RANDY SATYA UTAMA telah membawa nama baik Kabupaten Klungkung dan Provinsi Bali dengan meraih peringkat 3 tingkat Nasional untuk mewakili Bali dalam ajang seleksi OSN bidang mata pelajaran IPS dari tanggal 21 – 27 September 2025 di Novotel Jakarta Utara. SALAM MAHOTTAMASALAM DIK … Baca Selengkapnya

PEDOMAN TEKNIS SIMANDA PENTAS

Berikut merupakan pedoman teknin atau modul dari Aplikasi SIMANDA PENTAS bisa di akses melalui link berikuti ini : https://drive.google.com/file/d/1Je5QJyE5jXS9qifbrJnGLzReZUx4mMMR/view?usp=sharing

Empat Orang Dari Prancis Memberikan Bantuan Kepada Siswa Tidak Mampu di SDN Manduang

Kota Bray-Dunes, ingin menyampaikan dukungan penuh dan tulus kepada asosiasi Des Cartables Pour Bali, yang dengan tekad kuat berupaya memberikan akses pendidikan dan pengetahuan kepada anak-anak Bali yang hidup dalam kondisi sangat sulit, Senin (22/9). Menyadari nilai luhur dari proyek ini, kami ingin bergabung dalam dinamika tersebut dengan mengembangkan pertukaran antara Bray-Dunes dan desa Manduang, … Baca Selengkapnya

PANDUAN KENAIKAN PANGKAT DAN JENJANG JABATAN GURU DI KABUPATEN KLUNGKUNG

πŸš€ Naik pangkat, naik jenjang, raih karier cemerlang! E-Book Panduan ini disusun untuk memberikan acuan yang jelas, mudah diakses, dan menarik, sehingga proses pengajuan kenaikan pangkat dan jabatan dapat dilaksanakan sesuai ketentuan yang berlaku serta mendukung pengembangan karier guru secara optimal dengan meminimalkan kesalahan. Adapun tujuan yang ingin dicapai dalam pelaksanaan aktualisasi ini diantaranya Mampu … Baca Selengkapnya

Gebyar PAUD Tahun 2025

Pelaksanaan kegiatan Gebyar PAUD ini guna memberikan wadah bagi anak-anak usia dini dalam mengembangkan potensi diri, meningkatkan kreativitas, dan membangun karakter yang positif. Selain itu, kegiatan ini bertujuan untuk memotivasi anak-anak, menumbuhkan rasa percaya diri, serta mempererat hubungan antara guru, orang tua, dan komunitas dalam mendukung perkembangan anak. Kegiatan Gebyar PAUD telah kita laksanakan di tahun-tahun … Baca Selengkapnya

Roadshow Sosialisasi SIMANDA PENTAS dan Manajemen TAS

Kegiatan Sosialisasi Sistem Informasi Manajemen Pendataan dan Pemetaan Pendidik dan Tenaga Administrasi Sekolah (SIMANDA PENTAS) dan dalam rangka Peningkatan Mutu Manajemen Tenaga Administrasi Sekolah jenjang TK, SD dan SMP di empat kecamatan, mulai dari hari Kamis 10 Juli 2025 untuk Kecamatan Dawan bertempat di SDN 1 Dawan klod kemudian lanjut di hari kedua Sabtu 12 … Baca Selengkapnya

Mengenal Ida Dewa Agung Jambe di Hari Puputan Klungkung

Tanggal 28 April setiap tahunnya, diperingati sebagai Hari Puputan Klungkung. Adapun perang tersebut dipimpin oleh Raja Klungkung, I Dewa Agung Jambe beserta keluarga dan rakyatnya. Mereka bertempur habis-habisan atau disebut ‘puputan’, hingga Raja bersama pengikutnya gugur. Untuk menghargai jasa para Raja dan masyarakat Bali dibuatlah peringatan Hari Puputan Klungkung yang diperingati setiap tanggal 28 April. Lalu … Baca Selengkapnya